Lookme.id – Prudential memang sudah dikenal sebagai perusahaan asuransi terbesar yang ada di indonesia.
Rumah sakit rekanan dari Prudential ini terdapat di berbagai provinsi di Indonesia. Bahkan terdapat pula rumah sakit rekanan yang ada di luar negeri.
Keuntungan Memilih Rumah Sakit Rekanan Prudential
PMN atau Pru Medical Network merupakan sebuah layanan yang disediakan oleh Prudential untuk menjamin klaim secara nontunai.
![]() |
Simak Keuntungan Memilih Rumah Sakit Rekanan Prudential |
PMN ini hadir dan didukung dengan teknologi digital cashless. Dengan demikian untuk mendapatkan layanan dari rumah sakit rekanan ini menjadi lebih mudah hanya perlu menunjukkan kartu atau aplikasi saja. Untuk keuntungan lainnya simak penjelasan di bawah ini:
1. Cepat
Menggunakan layanan PMN ini membuat nasabah Prudential bisa mendapatkan pelayanan yang cepat. Untuk melakukan klaim asuransi bahkan bisa dengan menghubungi call center yang beroperasi 24 jam. Selain itu proses pendaftaran untuk rawat inap juga menjadi lebih mudah menggunakan aplikasi PMN.
2. Mudah
Selain cepat keuntungan yang didapatkan dengan menggunakan PMN di rumah sakit rekanan Prudential adalah mudah. Mudah dalam hal mendapatkan kamar inap. Sebab hanya dengan menggunakan scan QR aplikasi PULSE by Prudential pada menu Pru Service.
3. Nyaman
Kenyamanan nasabah sangat diperhatikan oleh Prudential. Ketika melakukan rawat inap di rumah sakit rekanan dan kelas kamar yang direncanakan nasabah penuh maka pihak rumah sakit akan memberikan kamar dengan kelas satu tingkat di atasnya. Pelayanan ini diberikan tanpa perlu biaya tambahan apapun.
Nantinya jika kamar yang direncanakan nasabah ada yang kosong baru nasabah akan dipindahkan. Selain itu sejumlah fasilitas penunjang juga akan diberikan. Namun untuk fasilitas ini tergantung pada masing-masing rumah sakit.
Daftar Rumah Sakit Rekanan
Rumah sakit yang bekerjasama dengan Prudential dan menjadi rumah sakit rekanan Prudential dalam layanan PMN terdapat di berbagai wilayah.
1. Rumah Sakit di Bali
Rumah sakit rekanan tersebar ke berbagai provinsi yang ada di indonesia. Untuk Bali terdapat banyak rumah sakit rujukan dari Prudential.
2. Rumah Sakit di Banten
Di Banten terdapat rumah sakit rekanan di Prudential yang dapat dijadikan rujukan. Rumah sakit ini bergaman ada ada banyak sekali list yang dapat dipilih.
3. Rumah Sakit di Jakarta
Berikutnya, daftar rumah sakit rekanan di Jakarta. Rumah sakit ini tersebar di berbagai kota di Jakarta. Untuk mengetahui RS yang dapat digunakan yaitu RS Tebet, RS Harapan Bunda, RS Jantung Jakarta dan lainnya.
Itu tadi adalah beberapa keuntungan yang didapatkan menggunakan rumah sakit rekanan Prudential untuk mengklaim asuransi. Di indonesia rumah sakit rekanan tersebar hampir di seluruh provinsi di Indonesia. Kemudahan ini yang membuat Prudential menjadi asuransi yang banyak digemari.